Pergantian Pimpinan Bank Indonesia Sumut, 5 Hal Yang Harus Diprioritaskan

20 January 2017 696 Viewed

City Radio - Deputi Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo usai sertijab pimpinan Bank Indonesia wilayah Sumatera Utara berpesan agar pimpinan yang baru dapat memperhatikan 5 hal demi kesejahteraan masyarakat Sumut.

Perwakilan Bank Indonesia diminta bersinergi dengan pemerintah daerah untuk mengendalikan inflasi. Selain itu memperkuat perkembangan klaster ekonomi dan UMKM, mengkaji potensi pengembangan ekpnomi do berbagai sektor serta memperkuat peran sektor keuangan dan sistem pembayaran.

Sementara itu Kepala Perwakilan Bank Indonesia Sumatera Utara, Arif Budisantoso mengaku siap berkoordinasi dan menjalankan arahan dari dewan gubernur bank indonesia. (Tri Kurniawan/Medan)

TAGS:

Connected with us

@cityradio959

Contact us

Phone+6261 6622 628 (Kantor)
+6261 6622 629 (Studio)
Mobile, Whatsapp, Line+62819 888 959
LocationJl. Pembangunan I No. 6
Krakatau, Medan - 20238