Buka Lahan Baru, 500 Hektar Lahan Pertanian di Madina Siap Dimanfaatkan
City Radio - Dinas Pertanian (Distan) Sumatera Utara (Sumut) menargetkan di tahun 2017 ini akan membuka lahan baru sekitar 500 hektare di daerah Mandailing Natal (Madina).
Kepala Sub Bagian Program Dinas Pertanian Sumut, Marino mengatakan lahan baru itu nantinya akan dimanfaatkan untuk membantu meningkatkan produktivitas terutama padi. Saat ini luas area lahan di Sumut sekitar 43 ribu hektar. Diharapkan jumlah tersebut tidak berkurang dengan penguatan peraturan daerah (perda) tentang lahan pertanian berkelanjutan.
Selain membuka lahan baru, Marino menjelaskan dinas pertanian juga berencana meningkatkan produktivitas padi. (Tri Kurniawan/Medan)
Contact us
Email[email protected]
Phone+6261 6622 628 (Kantor)
+6261 6622 629 (Studio)
Mobile, Whatsapp, Line+62819 888 959
LocationJl. Pembangunan I No. 6
Krakatau, Medan - 20238